Sabtu, 03 September 2016

Cara Mendapatkan Uang dan Pulsa Gratis dari Point di serbaPay

Bagi kalian yang suka melakukan transaksi pembayaran lewat online, saya akan menawarkan situs yang bagus untuk bisa dengan mudah transaksi lewat online, namanya adalah serbaPay.

Dengan pengertian lebih lengkanya, serbaPay adalah transaksi pembayaran yang bisa dilakukan lewat online. serbaPay ini melayani pasar Indonesia, Jadi mereka memungkinkan pengguna untuk bisa melakukan pembayaran online baik fisik ataupun digital. Mereka juga  menyediakan beberapa pilihan dalam pembayaran dengan mudah dan melayani lebih bagus dan  lebih baik di bandingkan dengan metode pembayaran yang sekarang ini sudah ada seperti cek, cash, kartu kredit, dan lain-lainnya, dan itu semua untuk masyarakat Indonesia.

Jika kalian daftar di serbaPay, kalian juga dapat melakukan pembayaran untuk produk, belanja online, produk berlangganan, dan juga donasi, pengiriman uang, dan bahkan penarikan uang dapat dilakukan dengan mudah, cepat dan tentunya aman.

Fitur apa saja yang terdapat di serbaPay ?
  • Layanan umum = Transfer ataupun pembayaran, dan juga kebutuhan hidup sehari - hari.
  • Deposit = Internet Banking / Kartu Kredit, Transfer melalui ATM, SMS / Mobile, Toko Fisik, Instant Transfer ATM.
  • Tarik Tunai = Bisa melakukan penarikan dana atau pencairan dana.
Jika kalian tertarik dan mendaftar menjadi anggota di serbaPay, maka kalian akan mendapatkan bonus dari SerbaPay
  • 10.000 Bonus Point akan diberikan jika anda melengkapi data pribadi profile.
  • 10.000 Bonus Point akan diberikan jika anda mengundang teman menggunakan serbaPay.
  • 20.000 Bonus Point akan diberikan jika teman yang anda undang tersebut melakukan isi ulang ke serbaPay untuk pertama kalinya.
Bagaimana cara kita menggunakan bonus point di SerbaPay ?

Bonus Point di serbaPay sebenarnya dapat kita gunakan untuk melakukan pembayaran atau pembelian voucher yang ada di dalam layanan SerbaPay tersebut. Kita juga dapat transfer dan mengubah poin serbaPay kita menjadi PULSA GRATIS. Selain itu kita juga dapat mencairkan poin tersebut langsung ke dalam rekening Bank kita yang sudah kalian masukkan pada saat mendaftar withdrawal di akun SerbaPay milik kalian,

Untuk maksimal dana atau credits yang bisa di simpan di akun serbaPay, paling maksimal bisa menyimpan sebanyak Rp 5.000.000,-. Jadi sebelum bisa di tambahkan atau di isi ulang, sebaiknya dana tersebut digunakan, sebagai transaksi, penukaran, ataupun tarik secara tunai ke Rekening Bank kalian.

Jika kalian sudah membaca tentang serbaPay dan tertarik bergabung dengan SerbaPay, maka kalian bisa mendaftar ke serbaPay dengan cara seperti dibawah ini :

Kalian bisa langsung masuk ke ( Situs serbaPay ) <= bisa langsung kalian klik

Cara Mendapatkan Uang dan Pulsa Gratis dari Point di SerbaPay

Setelah itu, coba kalian lihat pada pojok kanan atas tulisan Daftar ( klik tulisan Daftar tersebut ).

Formulir pendaftaran di serBapay

Kemudian kalian akan di arahkan ke formulir pendaptaran, kalian isi semua data-data yang dibutuhkan dengan lengkap.

Contoh pengisian formulir pendaftaran di serBapay :
  • Alamat Email : ( isi dengan alamat email yang aktif )
  • Nomor Handphone : ( isi dengan Nomor Handphon yang aktif )
  • Nama Lengkap : ( isi dengan nama lengkap anda )
Setelah melengkapi formulir pendaftaran di atas, maka kalian akan di kirimkan SMS Kode OTP di nomor Handphon yang kalian daftarkan tadi, ingat masukkan kode OTP nya untuk konfirmasi.

Selain itu kalian juga akan mendapatkan sebuah E-main ke email yang terdaftar tadi untuk verifikasi, konfirmasi, mengaktifkan dan menyetujui.

Setelah kalian mengikuti langkah-langkah di atas, maka akun serbaPay kalian sudah selesai dan sudah siap digunakan. 

Cara Gratis Mendapatkan Uang di serbaPay

Untuk mendapatkan poin ( uang, pulsa gratis ) di serbaPay, kalian hanya harus Share Link referal SerbaPay kalian dengan cara seperti dibawah ini :

Cara share SerbaPay ke media sosial

Nanti di sana kalian hanya perlu Copy Linknya dan sebarkan ke media sosial, seperti Facebook, Twitter, Google + dan lain-lainnya.

Nah, hanya itu penjelasan singkat tentang serbaPay yang bisa saya jelaskan untuk pengertian, cara daftra, kegunaan, keuntungan serbaPay, dan cara mendapat poin untuk pulsa gratis dan uang gratis. Semoga informsinya bermanfaat ya.

Share this

0 Comment to "Cara Mendapatkan Uang dan Pulsa Gratis dari Point di serbaPay"

Posting Komentar